Dalam rangka meningkatkan kualitas Gerakan Pramuka maka Kwarda Jawa Barat menggelar kegiatan Gebyar Pramuka Prestasi Bangsaku.
Untuk wilayah Kota Bogor kegiatan di pusatkan di Lapangan Koramil Kayumanis Tanah Sareal, dan SMP YZA 2 Bogor di percaya mengirimkan 5 orang anggotanya diantaranya Gadis Nursyahbani, Silvanny Susanna, Ani Wandini, Anggit dan Saeful Rizal.